


Polda - Dit Sabhara
Polda Kep. Bangka Beitung - Dit Sabara, Tradisi membangunkan orang yang sedang menjalankan ibadah puasa untuk makan sahur masih terus berlangsung tetap gencar dilakukan oleh Dit Sabhara di wilyah hukum Polda Kep. Babel. Dengan pawas Ipda Arief Fabillah S.H. di dampingi Bripda Al-Amirudin selaku Ka Regu patroli Sahur dengan 15 orang anggotanya melaksanakan patroli sahur pada hari Mingguu, 18 Juni 2017 pukul 02.00 s/d 04.00 Wib ke seputaran daerah Pangkalpinang.
Selain kegiatan patroli sahur Kanit Turjawali beserta rombongan menyambangi warga yang sedang melaksanakan tugas jaga di Poskamling untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas. Kali ini, tim Patroli Sahur Dit Sabhara Polda Kep. Babel sambang ke Pos Kamling Tamsis, Pangkalpinang.
Aktifitas patroli sahur ini tidak saja berkeliling tetapi juga turut melihat kondisi terkini dari pemukiman warga, terutama dalam hal keamanan dan ketertiban. Jalur yang ditempuh melewati beberapa kecamatan dn kelurahan serta melewwati jalur yang merupakan akses utama warga keluar masuk pemukiman, khususnya warga yang tinggal berseberangan dengan lahan pertanian maupun jalan raya.
“Ada baiknya kebersamaan yang dibentuk dari tim Patroli Sahur bersama masyarakat selama bulan ramadhan ini bisa terjaga sampai seterusnya, agar apabila ada kendala suatu saat nanti, para masyarakat pun tidak ragu untuk meminta bantuan kepada pihak kepolisian khususnya Direktorat Sabhara Polda Kep. Bangka Belitung ini.” Ujar Ipda Arief Fabillah, SH.
Kegiatan patroli sahur tersebut merupakan upaya untuk menjaga keamanan lingkungan selama bulan puasa Khususnya pada saat jam rawan yang dianggap tidak adanya anggota Kepolisian yang hadir seperti di pukul 02.00 s/d 04.00 Wib dini hari.(AUD)
< Sebelumnya | Selanjutnya > |
---|
Info Terkini
- Polsek Badau dan Masyarakat Terus Melakukan Pencarian Orang Hilang
- Operasi Patuh Menumbing 2018 Akan Tingkatkan kegiatan razia kendaraan Dan Rawan lakalantas dan rawan pelanggaran lalulintias
- Satresnarkoba Polres Bangka Tengah Tangkap Dua Pelaku Narkoba, AR dan Z serta Sita 17,22 Gram Sabu
- Polri Masih Terus Dalami Kasus Minyak Tumpah di Teluk Balikpapan
- Polsek Tanjungpandan amankan ibu-ibu Pelaku Curanmor
- Dir Lantas Polda Kep. Babel Pimpin Langsung Lat Pra Ops Patuh Menumbing 2018
- Kapolri Pimpin Upacara Sertijab Kadivkum dan 3 Kapolda
- Tingkatkan Sinergitas Polri-Ulama, Kapolda Ajak Mempererat Jalinan Persaudaraan
- Polsek Badau Tingkatkan Patroli Malam
- Hendak Mengejar Apel Pagi Brigadir Dede Alami Laka Lantas
Layanan Kiriman Berita
Pencarian
Kapolda
Pendapat Anda
Menurut Anda Berita Kami
Pengunjung








![]() | Hari ini | 592 |
![]() | Kemarin | 571 |
![]() | Minggu ini | 592 |
![]() | Minggu lalu | 4668 |
![]() | Bulan ini | 14976 |
![]() | Bulan lalu | 19497 |
![]() | Total | 4582104 |
IP Anda: 54.196.47.145
,
Sekarang : 2018-04-22 21:01
![]() Terimakasih kepada semua pihak atas kritik dan saran yang membangun website ini, tetap berikan dukungan agar website semakin memberikan informasi cepat dan tepat |